Monday, April 23, 2007

testimoni

”Lembar ini disediakan untuk pengunjung blog yang ingin memberikan kesan dan pesan secara pribadi kepada pemilik blog ini dan isinya bebas, asal dibatasi dengan kesopanan dan kesantunan.

Monday, March 12, 2007

biodataq

NAMA : ANGGUNAWAN ADITYA WINARKO
KELAS : XII-S1
NO. : 09
SKUL : SMALVEN
AGAMA : MOESLIM
ALAMAT : JL.MANUKAN LOR 2-A/108
HOBBY : BASKET BALL,FOOTBALL

KATA MUTIARA : PATUHI DAN HORMATI KEDUA ORANG TUAMU KARENA ITU ADALAH SALAH SATU KUNCI SUKSES KAMU DALAM

Monday, February 19, 2007

sajak putih

Bersandar pada tari warna pelangi
Kau depanku bertudung sutra senja
Di hitam matamu kembang mawar dan melati
Harum rambutmu mengalun bergelut senda

Sepi menyanyi, malam dalam mendoa tiba
Meriak muka air kolam jiwa
Dan dalam dadaku memerdu lagu
Menarik menari seluruh aku

Hidup dari hidupku, pintu terbuka
Selama matamu bagiku menengadah
Selama kau darah mengalir dari luka
Antara kita Mati datang tidak membelah...

PRAJURIT JAGA MALAM

Waktu jalan. Aku tidak tahu apa nasib waktu ?
Pemuda-pemuda yang lincah yang tua-tua keras,
bermata tajam
Mimpinya kemerdekaan bintang-bintangnya
kepastian
ada di sisiku selama menjaga daerah mati ini
Aku suka pada mereka yang berani hidup
Aku suka pada mereka yang masuk menemu malam
Malam yang berwangi mimpi, terlucut debu......
Waktu jalan. Aku tidak tahu apa nasib waktu !

(1948)
Siasat,
Th III, No. 96
1949